Halo sob , mau beri update progress pembangunan Skybridge Tirtonadi – Balapan bulan Juni lalu. Sebenernya mau update beberapa waktu lalu sebelum masuk bulan Juli , karena ada beberapa hal jadi tertunda. Nah yukk mari kita ngintip progressnya cekidot sob…
Memang sob , sebenernya mau update dari kemarin – kemarin cuma ya itu tadi sempat tertunda karena ada beberapa hal , kelupaan juga sih. Nah dibawah ini nanti adalah update progress pembangunan Skybridge Tirtonadi – Balapan . Oh iya sebelum ngintip progress proyek pembangunannya , bagi sobat yang mungkin belum kenal dengan proyek ini sobat bisa mampir dan menyimak di tulisan sebelumnya tentang proyek pembangunan Skybridge Tirtonadi – Balapan ini disini ( Yupp baca disini ya, klik aja )
Lanjut ke progress pembangunannya sob. Oh ya ini dia progress Bulan Juni yang lalu , sekitar tanggal 20an Juni…
Gimana progressnya ngebut yahh. Benar saja seperti yang pernah saya ungkapkan di tulisannya sebelumnya , proyek ini pengerjaannya terus dikebut. Sebelum lebaran sepertinya memang di fokuskan dan dikebut untuk pembangunan tiang – tiangnya terlebih dahulu.
Mas mau tanya itu progres nya kira2 udah berapa persen ya mas? Mau mengajukan buat kerja praktek kira2 ke kantor nya langsung atau ke proyeknya, makasih sebelumnya mas
Saya belum cek lagi untuk progress nya, coba langsung ke kantor proyek nya saja mas